Daftar Kampus Dengan Jurusan Kedokteran Terbaik di China

Kampus di China dengan jurusan kedokteran terbaik. ILUSTRASI/FOTO TANGKAPAN LAYAR YOUTUBE Peking University--
BACA JUGA: 22 Kampus Negeri Dengan Jurusan Kedokteran Terbaik di Indonesia, Universitas Lampung Termasuk?
Dilansir dari EduRank, berikut ini daftar kampus dengan jurusan kedokteran terbaik di China.
Kampus di China dengan Jurusan Kedokteran Terbaik Versi EduRank
1. Chinese University of Hong Kong
2. Shanghai Jiao Tong University
BACA JUGA: 29 Kampus di Asia dengan Jurusan Kedokteran Terbaik, Didominasi Universitas Dari China
3. Zhejiang University
4. Huazhong University of Science and Technology
5. Fudan University
6. Capital Medical University
7. Peking University
8. Nanjing Medical University
9. Peking Union Medical College
10. Sichuan University
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: