Jenis Kredit Usaha Rakyat yang Disalurkan Bank Mandiri, Limit Pinjaman Dana Lebih Dari Rp10 Juta

Jenis Kredit Usaha Rakyat yang Disalurkan Bank Mandiri, Limit Pinjaman Dana Lebih Dari Rp10 Juta

Jenis-jenis KUR (Kredit Usaha Rakyat) Bank Mandiri. ILUSTRASI/FOTO NET--

- Jangka waktu: KMK maksimal 3 (tiga) tahun, KI maksimal 5 (lima) tahun.

- Penerima KUR Mikro pertama suku bunganya 6% per tahun.

- Agunan pokok usaha atau objek dibiayai.

- Agunan Tambahan dipersyaratkan berupa tanah, bangunan atau kendaraan bermotor.

BACA JUGA: Pulau Moyo NTB Disebut Liburan Tersembunyi Para Seleb Dunia, Salah Satunya Putri dari Kerajaan Inggris

- Minimal operasional usaha sudah berjalan selama 6 bulan.

- Akumulasi plafond kredit per debitur maksimal Rp500 juta.

Persyaratan Dokumen KUR Super Mikro, KUR Mikro, KUR Kecil dan KUR Khusus dari Bank Mandiri.

- Memiliki nomor induk berusaha (NIB) atau Surat Keterangan Usaha (SKU) Mikro dan Kecil.

BACA JUGA: Sejarah Adidas dan Puma, Kisah Seteru Dua Saudara di Bisnis Sepatu

SKU menjadi dokumen penting yang harus disiapkan dan diterbitkan oleh RT/RW, Kelurahan/Desa, atau pejabat yang berwenang.

Atau bisa juga diganti dengan surat keterangan yang dapat dipersamakan, sesuai dengan ketentuan perundang-undangan yang berlaku.

- Memiliki nomor induk kependudukan (NIK) yang dibuktikan dengan kartu identitas (E-KTP atau Surat Keterangan Pembuatan E-KTP).

- Memiliki NPWP (bagi peminjam dana dengan limit di atas Rp50 juta).

BACA JUGA: Doa Ibu Hamil Untuk Bayi Dalam Kandungan yang Dianjurkan IsIam

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: