Pencairan Dana Tunai dengan Program Power Cash di Livin by Mandiri, Simak Syarat dan Ketentuan Terbarunya

Pencairan Dana Tunai dengan Program Power Cash di Livin by Mandiri, Simak Syarat dan Ketentuan Terbarunya

Program power cash di Livin by Mandiri. ILUSTRASI/FOTO TANGKAPAN LAYAR BERBAGAI SUMBER--

RADARLAMPUNG.CO.ID – Simak persyaratan dan ketentuan pencairan dana dari program power cash yang ada di aplikasi Livin by Mandiri.

Livin by Mandiri menawarkan fitur unggulan seperti power cash bagi nasabah Bank Mandiri.

Nasabah terpilih memiliki kesempatan untuk mencairkan dana tunai di Livin by Mandiri.

Melalui Mandiri Livin, nasabah terpilih bisa mengajukan dana tunai dari kartu kredit ke rekening mandiri.

BACA JUGA:Transaksi Kartu Kredit Bisa Jadi Cicilan di Livin by Mandiri, Gimana Caranya?

Adapun biaya dan bunga pencairan dana tunai dalam program power cash ini sangat ringan.

Selain itu tenor pinjaman yang diberikan melalui Livin by Mandiri pun cukup panjang yakni hingga 36 bulan.

Selain itu limit pinjaman yang bisa didapatkan oleh nasabah terpilih adalah sampai dengan 50% dari sisa limit kartu kredit.

Untuk mengajukan pinjaman tunai program power cash di Livin by Mandiri pun tidak memerlukan dokumen apapun.

BACA JUGA:Pinjam Dana Hingga Rp100 Juta di Aplikasi Livin by Mandiri, Simak Cara Lengkap dengan Tenor Pinjaman dan Biaya

Karena untuk saat ini, baru nasabah yang dipilih oleh Bank Mandiri saja, yang dapat mengajukan program power cash.

Selanjutnya untuk syarat dan ketentuan terbaru pencairan dana, dari pengajuan pinjaman tunai program power cash di Livin by Mandiri.

Dilansir dari laman resmi Mandiri Kartu Kredit, berikut ini merupakan syarat dan ketentuan pencairan dana.

Sebagai pencairan dana dari pengajuan pinjaman tunai dalam program power cash yang ada di aplikasi Livin by Mandiri.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: