5 Cara Mencegah Kerugian Akibat Penurunan Limit Pinjaman Akulaku
Cara mencegah kerugian akibat penurunan limit pinjaman Akulaku. ILUSTRASI/FOTO TANGKAPAN LAYAR BERBAGAI SUMBER--
BACA JUGA:Pinjam Uang Rp 1 Juta di Livin by Mandiri Bisa Langsung Cair, Simak Cara Mudahnya
Tak jarang pemilik akun Akulaku yang mengeluh karena alasan limit pinjaman yang semula diberikan justru menurun.
Padahal penurunan limit pinjaman yang diberikan Akulaku disebabkan skor kredit yang tidak mencapai batas minimum.
Hal ini menjadi masalah yang sering terjadi pada akun Akulaku yang sering mengalami keterlambatan pembayaran tagihan.
Terlambat membayar tagihan cicilan justru membuat skor kredit Akulaku mengalami penurunan.
BACA JUGA:8 Daftar Makanan yang Cocok untuk Kesehatan Otak, Nomor 7 Cek di Dapur Anda
Sehingga hal itu membuat limit pinjaman dana di Akulaku ikut mengalami penurunan serupa.
Kredit poin menjadi penilaian penting yang dilakukan Akulaku terhadap akum penggunanya.
Jadi tak lagi mengherankan jika suatu hari skor kredit menurun drastis.
Dan bahan penurunan skor kredit Akulaku bisa berdampak merugikan terhadap pelanggan.
BACA JUGA:Perbandingan Spesifikasi HP Samsung Galaxy A33 dan Samsung Galaxy A73, Mana yang Lebih Unggul?
2. Membayar Tagihan Cicilan Tepat Waktu
Cara lain yang dapat dilakukan untuk mencegah terjadinya penurunan limit pinjaman Akulaku.
Untuk mencegahnya bisa dilakukan dengan membayar cicilan tepat waktu.
Masalah pada penurunan limit Akulaku tersebut, umumnya bisa dipicu akibat kelalaian pengguna Akulaku sendiri.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: