Catat ya, Ini Tanda Lolos Seleksi Kartu Prakerja Gelombang 62, Awas Keliru

Catat ya, Ini Tanda Lolos Seleksi Kartu Prakerja Gelombang 62, Awas Keliru

Tanda lolos Kartu Prakerja. Sumber Foto. png--

RADARLAMPUNG.CO.ID -  Peserta yang daftar Kartu Prakeja gelombang 62 bisa cek tanda-tanda lolos yang akan dibagikan di sini.

Atas ditutupnya pendaftaran Kartu Prakerja tahun 2023, tentu peserta ingin mengetahui hasilnya apakah lolos atau tidak.

Ada beberapa tanda-tanda di bawah ini jika peserta lolos Kartu Prakerja gelombang 62 tahun 2023.

- Tanda pertama, peserta yang lolos seleksi gelombang 62 akan menerima tiga jenis video yang berisikan tentang Kartu Prakerja.

BACA JUGA:Enam Mahasiswa Unila Ikuti Program SEA Teacher di Filipina dan Thailand

Jika melihat tanda tersebut dapat dipastikan para peserta yang mendaftar telah lolos seleksi.

Silahkan tonton tiga video cuplikan tersebut sampai selesai, agar peserta bisa mendapatkan saldo insentif dengan total Rp 4, 2 juta.

Ikuti segala instruksi termasuk notitikasi pemberitahuan mengenai pembelian pelatihan Prakerja sampai batas waktu 15 hari.

Agar peserta dapat megikuti pelatihan secara lancar dan optimal, pastikan kelas pembelajaran yang dipilih sesuai dengan minat dan bakat.

BACA JUGA:Cek, Syarat Penerima Bansos BPNT 2023 Tahap Lima, Lengkap Jumlah Nominal yang Diterima

- Tanda kedua, peserta yang lolos Prakerja akan menerima sebuah pesan SMS resmi dari pihak panita.

Pesan tersebut akan berisikan sebuah pemberitahuan pengumuman yang menyetakan peserta lolos dari program Kartu Prakerja gelombang 62.

Untuk memastikannya peserta cukup cek laman dashboard akun.

- Tanda ketiga peserta lolos seleksi bakal mnerima email yang berisikan pengumuman kelulusan dan berhak atas dana insentif senilai Rp 4,2 juta.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: