6 Hal yang Wajib Dihindari Saat Musim Kemarau Agar Tanaman Tetap Tumbuh Subur

6 Hal yang Wajib Dihindari Saat Musim Kemarau Agar Tanaman Tetap Tumbuh Subur

Untuk saat ini hujan sudah jarang terjadi, bahkan sudah 1 bulan lebih tanpa hujan. sumber foto pinterest--

BACA JUGA:Ketua DPRD Lampung Hadiri Rakernas ADPSI dan ASDEPSI

5. Perhatikan Waktu Penyemprotan

Hindari menyemprotkan tanaman terlalu siang, terutama saat musim kemarau.

Larutan yang diberikan akan lebih cepat menguap jika disemprotkan saat matahari terlalu terik.

Sebaiknya lakukan penyemprotan pada pagi atau sore hari untuk memaksimalkan penyerapan tanaman.

BACA JUGA:4 Rekomendasi HP Chipset Tinggi, Ada Xiaomi 13T Pro Hingga iPhone 15 Pro Max, Mana yang Lebih Menjanjikan?

6. Jangan Lakukan Pembumbunan pada Bedengan Tempat Tanaman Tumbuh

Sebaliknya, buatlah lubang tanam anda lebih rendah daripada permukaan bedengan.

Air cenderung mengalir dari tempat yang tinggi ke tempat yang rendah.

Dengan cara ini, air lebih mudah mengalir ke akar tanaman, bahkan saat hujan hanya rintik-rintik.

BACA JUGA:Murah Banget! Begini Cara Dapat Rename Card Akun Mobile Legends Cuma 50 Diamond

Ini adalah metode yang efisien untuk memaksimalkan penyerapan air tanaman anda.

Semoga informasi di atas bermanfaat bagi anda dalam menghadapi musim kemarau. (*/Ali Nur Yasin)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: