Cocok untuk Hangout! Ini 6 Rekomendasi Cafe yang Dekat Gedung Sate di Bandung

Cocok untuk Hangout! Ini 6 Rekomendasi Cafe yang Dekat Gedung Sate di Bandung

Berikut ini rekomendasi cafe yang dekat dengan gedung sate di Bandung cocok untuk hangout.-Instagram @oldbens-Instagram @oldbens

RADARLAMPUNG.CO.ID - Gedung Sate merupakan landmark di Kota Bandung yang sering menjadi tujuan pengunjung dari luar kota. Lokasi gedung ini juga sangat strategis karena berada di pusat kota Bandung

Tak heran jika di sekitar Gedung Sate banyak terdapat tempat wisata kuliner atau hanya sekedar minum kopi sambil menikmati segarnya udara kota Bandung. 

Ya, jika kamu mencari cafe atau coffee shop yang mudah dijangkau dan tidak jauh dari Gedung Sate.

Dikutip dari berbagai sumber, berikut ini beberapa cafe yang dekat dengan gedung sate di Bandung cocok untuk hangout.

1. Kawan Kopi 

BACA JUGA:Catat Lokasi dan Pilihan Kamar Capbo Capsule Hotel, Tarif Mulai Rp143 Ribu Masih Dapat Promo, Booking Sekarang

Kawan Kopi adalah salah satu tempat nongkrong favorit di Bandung.Cafe ini memiliki tata ruang yang rapi, menciptakan suasana santai dan nyaman yang membuat kamu betah. Di cafe bisa menikmati menu yang ringan seperti kebab, toast, pizza dan french fries.

Kawan Kopi buka mulai jam 08.00 hingga 23.00 WIB. Cafe tersebut berlokasi di Jalan Imam Bonjol No.48, Lebakgede, Kec. Coblong, Kota Bandung.

2. Whatever Coffee and Bar

Whatever Coffee and Bar memiliki konsep desain minimalis yang menciptakan kesan luas untuk interiornya. Cafe ini diciptakan untuk memberikan ruang bagi anak muda untuk menghabiskan waktu bersama teman sambil menikmati lezatnya makanan yang disajikan. 

Menu yang bisa kamu coba di sini antara lain pizza, mentai rice dan beragam menu minuman kopi yang dibuat dengan manual brewing.

BACA JUGA:Lokasi dan Fasilitas Shakti Capsule Gatsu Bandung, Tarif Mulai Rp 161 Ribu

Whatever Coffee and Bar buka mulai jam buka: 12.00 hingga 02.00 WIB. Cafe tersebut berlokasi di Jalan Diponegoro No.09, Citarum, Kec. Bandung Wetan, Kota Bandung.  

3. Seventh Dose Kitchen & Beverages

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: