Heboh Kabar Bayi 'Hamil', Ternyata Diduga Alami Fetus In Fetu, Begini Penjelasan Ilmiahnya

Heboh Kabar Bayi 'Hamil', Ternyata Diduga Alami Fetus In Fetu, Begini Penjelasan Ilmiahnya

ilustrasi janin-freepik.com-

BACA JUGA:Rekomendasi HP Dengan Chipset Terbaik dan Kapasitas Besar, Mana yang Lebih Gahar?

Kembar parasit ini memiliki berat 200gram dan panjang 10 cm. Operasi pengangkatan berhasil dilakukan saat bayi berusia empat bulan.

Hal nyaris serupa juga terjadi pada pria dewasa di India yang hidup dengan kembar parasit di perutnya selama 36 tahun.

Kembar parasit ini memiliki berat 5 kg dan panjang 35 cm. Operasi pengangkatan berhasil dilakukan setelah pria tersebut mengalami sakit perut hebat.

Karena penyebab fetus in fetu belum diketahui secara pasti, tidak ada cara khusus untuk mencegah kondisi ini.

BACA JUGA:Bunda Harus Tahu, Ternyata Begini Panduan Baru MPASI Dari WHO

Namun, menjaga kesehatan selama kehamilan dan melakukan pemeriksaan prenatal secara teratur dapat membantu mengurangi risiko kelainan perkembangan pada janin. (*/Fahmi Kurnia Putra)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: