Gigi Berlubang Terasa Sakit? Catat 7 Obat Alami Ini Bisa Atasi Dan Redakan Nyeri
Sakit gigi bukan masalah sepele dalam hal kesehatan, karena dapat menghambat aktivitas seseorang akibat rasa nyeri yang ditimbulkannya. Sumber Foto Pinterest.com--
BACA JUGA:Kolesterol Tinggi? Ini Dia 8 Sayuran Terbaik Penurun Kolesterol
ini adalah dengan membersihkan daun jambu biji dengan mencucinya secara menyeluruh. Setelah itu, tumbuk daun tersebut hingga halus dan aplikasikan pada gigi yang mengalami lubang.
3.Bawang Putih
Bawang putih terbukti sangat efektif dalam mengatasi berbagai jenis penyakit, seperti panu dan lainnya, karena memiliki sifat anti peradangan yang mampu menyembuhkan penyakit
yang disebabkan oleh peradangan misalnya gigi berlubang, caranya adalah dengan mengambil satu siung bawang putih, menghaluskannya, dan menambahkan sedikit garam.
BACA JUGA:Lampung dan Jawa Barat Masih Puncaki Klasemen Daerah Terpanas di Indonesia, Cek Daftar Lengkapnya
Kemudian, anda bisa mengoleskan campuran tumbukan tersebut ke gigi yang berlubang.
4. Lada
Ternyata, lada juga bermanfaat dalam mengatasi masalah gigi berlubang. Mencampurkan lada dengan garam akan membantu dalam proses penyembuhan gigi berlubang.
Anda hanya perlu membuat pasta dari campuran lada dan garam, dan kemudian mengoleskannya ke gigi yang berlubang. Biarkan pasta tersebut ditempatkan beberapa menit, lalu berkumurlah hingga bersih.
BACA JUGA:Rekomendasi Hotel Syariah Murah di Semarang, Bisa Dapat Tarif Mulai Rp 60 Ribuan per Malam
5. Garam
Dalam pembahasan sebelumnya, garam digunakan sebagai campuran, ternyata garam juga dapat digunakan sendiri untuk mengatasi gigi berlubang.
Caranya adalah dengan mencampur sedikit garam ke dalam air, lalu gunakan campuran tersebut untuk berkumur-kumur. Lakukan beberapa kali,
karena tindakan ini akan membantu mengurangi rasa sakit pada gigi berlubang anda.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: