BMA 2023: Aku & Asuransi: Ikhtiar Perlindungan Kehidupan Pribadi, Keluarga dan Perusahaan (Bagian 2 Selesai)

BMA 2023: Aku & Asuransi: Ikhtiar Perlindungan Kehidupan Pribadi, Keluarga dan Perusahaan (Bagian 2 Selesai)

Pengurus Kupasi salah satunya Ketua STEBI Lampung, Dr.Reza Ronaldo.--

OLEH :

Dr.Reza Ronaldo 

Anggota KUPASI dan Ketua STEBI LAMPUNG 

Jika pada artikel sebelumnya terdapat materi pendahuluan berupa memahami Asuransi dalam Kehidupan, kerangka pikir Asuransi, tujuan artikel.

Selain itu membahas mengenai teori Asuransi sebagai alat proteksi dan perencanaan dimana didalamnya terdapat pembahasan pengertian asuransi, dan prinsip asuransi.

Yang terangkum mulai BAB I hingga BAB II tepatnya 2.2. Telah tayang Online di Radar Lampung Online pada hari Kamis, 2 November 2023.

BACA JUGA:Aku dan Asuransi: Sebagai Ikhtiar Melindungi Kehidupan Pribadi, Keluarga, dan Perusahaan (Bagian I)

Nah, pada artikel lanjutan pada Jumat, 3 November 2023 membahas mengenai jenis - Jenis asuransi termasuk pada BAB II.3 atau 2.3.

2.3 Jenis - Jenis Asuransi 

Dalam rangka melindungi berbagai aspek kehidupan, terdapat berbagai jenis asuransi yang telah dirancang untuk mengakomodasi kebutuhan spesifik, antara lain:

1. Asuransi Jiwa 

Asuransi Jiwa merupakan Produk Asuransi yang menyediakan sumbangan finansial kepada ahli waris ketika seseorang yang diasuransikan meninggal dunia.

2. Asuransi Kesehatan 

BACA JUGA:Apa Itu Asuransi Jiwa? Berikut Penjelasan Dan 5 Manfaatnya

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: