5 Jamur Termahal di Dunia! Ternyata Ini Jenis yang Dikenal Paling Mahal

5 Jamur Termahal di Dunia! Ternyata Ini Jenis yang Dikenal Paling Mahal

Ilustrasi jamur. Pixabay--

BACA JUGA:Pensiun PNS yang Meninggal Dunia, Janda/Duda Tak dapat Asuransi Kematian dari PT Taspen, Begini Penjelasannya

Pada awal musim semi jamur ini akan muncul dari ulat-ulat mati dan menyembul tepat di kepalanya untuk mencapai bagian atas tanah.

Jamur tipis panjang dengan puncak bundar ini mudah dipanen dan dihargai di seluruh himalaya dan dataran tinggi tibet di ketinggian antara 3.000 hingga 5000 m.

Orang Tibet mempercayai teks-teks kuno yang merujuk pada jamur sebagai afrodisiak.

Jamur ini dijual seharga sekitar 2000$ dollar atau setara dengan Rp 28 juta per ons.

BACA JUGA:Strategi Pemupukan yang Tepat untuk Tanaman pada Musim Hujan

Jamur ini dianggap sebagai simbol status sosial di kalangan masyarakat.

3. Jamur Matsutake

Jamur matsutake adalah bentuk fungi yang secara tradisional menandai awal musim gugur.

Di Jepang, jamur ini adalah bahan makanan spesial yang dihargai karena aromanya yang spicy dan segar.

BACA JUGA:7 Hal Penting Dalam Membuat Irigasi Tetes, Solusi Agar Tanaman Tetap Subur Saat Kemarau

Harganya bisa berkisar dari 1000 us dollar hingga 2000 us dolar pon atau setara dengan Rp 14 juta hingga Rp 28 juta per pon.

Dalam beberapa tahun terakhir pohon-pohon pinus merah yang menyediakan tempat berlindung matsutake telah terbunuh oleh serangga dalam jumlah yang semakin banyak.

4. Jamur Morel

Di beberapa pasar di seluruh dunia jamur moral kering dijual seharga 254 juta dollar per pon atau setara dengan Rp 3,5 juta.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: