Dibalik Keindahan Gunung Sanggabuana Karawang, Tersimpan Misteri 14 Makam Keramat hingga Ritual Mandi

Dibalik Keindahan Gunung Sanggabuana Karawang, Tersimpan Misteri 14 Makam Keramat hingga Ritual Mandi

Dibalik Keindahan Gunung Sanggabuana Karawang Jawa Barat, Tersimpan Misteri 14 Makam Keramat hingga Ritual Mandi . Foto Instagram@gunungsangganuana1291mdpl--

RADARLAMPUNG.CO.IDGunung Sanggabuana merupakan daerah tertinggi di Kabupaten Karawang Provinsi Jawa Barat merupakan daerah tertinggi di kabupaten Karawang dengan ketinggian mencapai 1291 meter di atas permukaan laut (MDPL).

Dilansir dari Youtube@Tu dibalik keindahan Gunung Sanggabuana Karawang Jawa Barat tersimpan memiliki nilai sejarah dan beberapa misteri yang jarang diketahui orang.

Menurut administratif tepatnya berbatasan dengan kabupaten-kabupaten lainnya di bagian barat Karawang berbatasan dengan Kabupaten Bogor.

Sementara bagian utara berbatasan dengan Kabupaten Karawang. Di selatan berbatasan dengan Kabupaten Cianjur.

BACA JUGA:Mantap, Atlet Karate Teknokrat Sumbang Emas di Lomba Kejurnas

Serta sebelah timur berbatasan dengan Kabupaten Purwakarta.

Di mana ada taman air mancur Sri Baduga yang terkenal Kabupaten Karawang.

Nama Karawang sendiri sudah cukup terkenal daerahnya karena mempunyai nilai sejarah yang sangat banyak.

Mulai dari zaman penyebaran Islam zaman penjajahan perjuangan kemerdekaan hingga masa setelah kemerdekaan.

BACA JUGA:3 Sifat dan 4 Fakta Medis Orang yang punya Golongan Darah A, Salah Satunya Beresiko

Karawang memiliki Catatan sejarah yang panjang dan bukti peninggalan yang kuat .

Selain itu, Karawang juga mempunyai banyak sekali tempat wisata yang kekinian dan mempunyai nilai sejarah termasuk gunung Sanggabuana.

Gunung Sanggabuana  yang memiliki nilai sejarah dan juga menyimpan banyak beberapa legenda  yang mempunyai ciri khas dan daya tarik tersendiri.

Gunung Sanggabuana merupakan kawasan produksi hutannya terbilang masih cukup terawat dan masih banyak pepohonan yang tinggi.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: