Tinggi Nutrisi, Ini 5 Pilihan Susu Hamil untuk Perkembangan Janin Sehat
Rekomendasi susu hamil. Sumber Foto. Freepik--
Selain itu vitamin D yang ada pada kandungan susu ini juga sangat bagus sekali untuk perkembangan janin dalam kandungan.
Nutrisi dan vitamin yang cukup dapat mencegah bayi lahir prematur ataupun kekurangan.
Oleh karena itu, untuk menjaga nutrisi selama kehamilan perlu sekali mengkonsumsi minuman susu.
Terlebih lagi untuk para Ibu yang susah sekali menjaga pola asupan makanan selama kehamilan.
BACA JUGA: Gelar FGD, Susun Strategi Pengembangan Budidaya Lobster di Tanggamus Lampung
2. Prenagen Mommy
Pilihan kedua untuk susu kehamilan dengan kandungan nutrisi yang tinggi yang bisa dipilih untuk dikonsumsi yakni Prenagen Mommy.
Kandungan vitamin yang ada di setiap gelas susu Prenagen Mommy sangat baik sekali untuk menjaga pertumbuhan tulang pada bayi.
Gizinya yang lengkap sangat membantu para Moms untuk tetap berstamina selama kehamilan.
BACA JUGA: 20 Daerah Terpanas di Indonesia Hari Ini Termasuk Jawa Tengah, Cek Daftar Lengkapnya
Minuman ini cocok sekali bagi Moms yang mudah sekali merasa lelah letih selama hamil bisa coba Prenagen Mommy karena bagus sekali untuk penambah tenaga.
Jika di lihat dari komposisinya susu Prenagen mengandung setidaknya 20 vitamin baik untuk kesehatan para Moms dan juga janin di dalam kandungan.
3. SGM Bunda Hamil
SGM Bunda Hamil bisa menjadi referensi untuk para Moms yang sedang bingung cari susu kehamilan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: