Motor Listrik Verge TS Hadir dengan Versi Terbaru yang Telah Ditingkatkan!

Motor Listrik Verge TS Hadir dengan Versi Terbaru yang Telah Ditingkatkan!

Motor Listrik Verge TS Ultra, Foto: Website resmi Verge Motorcycles--

RADARLAMPUNG.CO.ID – Selain meningkatkan spesifikasi dalam kecepatan berkendara dan kekuatan motor listrik.

Perusahaan-perusahaan yang memproduksi motor listrik juga berlomba-lomba dalam meningkatkan kecepatan mengisi daya baterai.

Salah satunya adalah model Verge TS dari Verge Motorcycles.

Mulai dari Verge TS yang kemudian dikembangkan menjadi Verge TS Pro.

BACA JUGA:Wajib Dicoba! 8 Kuliner Legendaris Paling Terenak di Jawa Timur

Dan kini, ia telah mengembangkan versi terbaru dari Verge TS, yaitu Verge TS Ultra.

Dilansir dari laman Elektrek, Verge TS adalah salah satu model motor listrik revolusioner yang telah memasuki pasaran.

Hal ini disebabkan desain drivetrain yang liar dari model motor listrik Verge TS.

Faktanya, model ini hanya beredar di pasaran Eropa saja sebelumnya.

BACA JUGA:Keindahan Wisata Moya di Ternate, Buruan Para Penikmat Alam hingga Pemburu Foto Instagramable

Tetapi, setelah Verge TS Ultra muncul di acara Consumer Electronics Show 2023 atau disingkat dengan CES 2023.

Model motor listrik Verge TS ini juga memasuki dan diterima di pasar Amerika.

Ini merupakan bukti dari kerja keras dan peningkatan kinerja motor listrik model ini oleh Verge Motorcycles.

Di mana peningkatan kinerja pada Verge TS Ultra lebih menakjubkan dibandingkan dengan Verge TS dan Verge TS Pro.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: