Hujan Deras Dini Hari, Satu Rumah di Tulang Bawang Tersambar Petir

Hujan Deras Dini Hari, Satu Rumah di Tulang Bawang Tersambar Petir

Rumah di Ujung Gunung, Menggala porak poranda diduga tersambar petir-Dok. Warga masyarakat-

BACA JUGA:Pinjam Modal Usaha Lewat Kredit Usaha Rakyat di Bank Jatim, Cek Syarat dan Jenisnya

"Kami sempat panggil-panggil karena takut ada apa-apa. Tiba-tiba keluar salah satu penghuni rumah gendong bayinya," terangnya.

Berdasarkan informasi yang dihimpun, terdapat empat orang penghuni rumah yang mengalami luka akibat peristiwa tersebut.

Mereka terluka karena diduga terkena puing reruntuhan rumah. Korban para penghuni rumah langsung dibawa ke RSUD Menggala saat itu juga. 

Terpisah, Camat Menggala Sopian mengatakan, empat korban adalah pemilik rumah bernama Deni, istrinya dan dua anak mereka.

BACA JUGA:Masuk Perkampungan, Harimau Sumatera Mangsa Kambing Warga di Tanggamus Lampung

"Iya dibawa ke RSUD Menggala karena luka di bagian kepala dan tangan," ujarnya.

Saat ini, Sopian mengaku tengah berkoordinasi dengan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Tulang Bawang terkait peristiwa tersebut.

Ia mengaku belum dapat memperkirakan jumlah kerugian pemilik rumah karena sedang di data. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: