5 Kuliner Legendaris Makassar Dengan Resep Turun Temurun dan Cita Rasa Otentik
Coto Ranggong merupakan salah satu kuliner legendaris di Makassar sejak tahun 1965. Ilustrasi/Foto [email protected]
Selain ayam goreng, menu andalan lainnya yakni ayam bakar dan olahan ikan yang diracik dengan bumbu khas dari resep turun temurun sehingga memberikan cita rasa otentik .
Satu porsi olahan ayam hingga ikan mulai Rp 39 ribu. Ada menu paket besar dengan isian 10 ayam goreng, 10 nasi, 5 otak, SOP, tahu dan tempe dengan harga mulai dari Rp 600 ribuan.
Itulah beberapa penjelasan beberapa kuliner legendaris Makassar yang sangat lezat untuk disantap dengan bumbu rahasia racikan turun temurun.
BACA JUGA:Lotek Alkateri Kuliner Legendaris Bandung sejak 1980an, Nyempil di Trotoar dan Dibungkus Cara Unik
Sehingga, memberikan cita rasa yang otentik. Selamat menikmati kuliner legendaris di Kota Makassar, Sulawesi Selatan. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: