Iklan Bos Aca Header Detail

5 Kuliner Legendaris Samarinda dengan Cita Rasa Otentik, Jaraknya 20-40 Km dari Bandara APT Pranoto

5 Kuliner Legendaris Samarinda dengan Cita Rasa Otentik, Jaraknya 20-40 Km dari Bandara APT Pranoto

Nasi Pecel Bu Sur Ijabah merupakan salah satu kuliner legendaris di Samarinda Kalimantan Timur yang juga dikatakan sebagai Kuliner Hidden Gem Pasalnya berada di dalam Pasar Ijabah tepatnya berjarak sekitar 27,6 km dari Bandar Udara Internasional APT Pran--

Jika Anda dari Bandar Udara Internasional APT Pranoto untuk menuju ke Waroeng Mihun Acil Nian hanya membutuhkan waktu 40 menit.

Atau berjarak 23,9 km bila anda melalui jalan Poros Samarinda-Bontang.

Kuliner legendaris buka setiap hari mulai pukul 06.00 sampai 15.00 WIT. Di sini, anda akan menikmati Mihun dengan cita rasa khas.

Yang dilengkapi potongan telur dan taburan bawang goreng. Dan tambahkan sambal biar rasanya makin mantap .

BACA JUGA:Sosok AKBP Heti Patmawati, Polwan Cantik yang Jadi Kasubdit di Ditreskrimum Polda Lampung

3. Nasi Pecel Bu Sur Ijabah

Nasi Pecel Bu Sur hingga kini dikenal cukup legendaris di Samarinda Kalimantan Timur.

Kuliner Legendaris ini juga bisa dikatakan kuliner hidden gem. Pasalnya, terletak di dalam pasar Ijabah, Jalan Pangeran Antasari, Teluk Lerong Ulu, Kec.Sungai Kunjang, Kota Samarinda, Kalimantan Timur.

Berjarak 27,6 km atau 51 menit dari Bandar Udara Internasional APT Pranoto ke Nasi Pecel Bu Sur Ijabah melalui Jalan Ahmad Yani.

Walaupun berada di dalam pasar, Nasi Pecel Bu Sur Ijabah banyak diburu para pecinta kuliner legendaris.

BACA JUGA:Ganjar Pranowo Didoakan Ulama dan Ribuan Warga Lampung Agar Menang Satu Putaran

Salah satunya karena cita rasa dan aroma bumbu kacangnya yang khas banget. Satu porsi nasi pecel disini harga bervariasi, mulai dari Rp 12 ribuan sampai Rp 23 ribuan per porsi. 

Dengan harga yang tetap ramah di kantong, sesuai lauk yang kamu pilih, berbagai pilihan lauknya beragam banget. Ada ayam goreng tepung, ayam bumbu bali, telur ayam rebus, hingga ikan tongkol.

4. Warung Makan Ikan Bakar Haji Ijay 

Warung Makan Ikan Bakar Haji Ijay merupakan salah kuliner legendaris di Samarinda Kalimantan Timur. Tepatnya berlokasi di Jalan Kadrie Oening, Samarinda, Kalimantan Timur. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: