5 Cara Merawat Vespa Agar Bodi Tetap Mulus dan Mesin Awet

5 Cara Merawat Vespa Agar Bodi Tetap Mulus dan Mesin Awet

Cara merawat motor vespa agar bodi tetap mulus. Sumber Foto. Pixabay--

RADARLAMPUNG.CO.ID - Ini beberapa tips cara yang bisa dilakukan untuk merawat motor vespa agar bodi tetap mulus dan kualitas mesin terjaga.

Merawat motor vespa sangat penting dilakukan untuk menjaga performa vespa agar tetap berstamina.

Semakin motor Vespa terawat tentu akan membuat pemiliknya merasa nyaman saat berkendara dan terhindar dari hal-hal yang tidak diinginkan.

Untuk itu ada beberapa cara mudah yang bisa dilakukan dalam merawat kendaraan Vespa.

BACA JUGA:3 Pilihan Koleksi Vespa Primavera 2024, Cek Spesifikasi Terbaru Lengkap Dengan Harganya

Berikut 5 cara merawat Vespa agar bodi tetap mulus dan mesin tetap awet

1. Menggunakan bahan bakar berkualitas.

Cara pertama yang bisa dilakukan untuk merawat motor Vespa apalagi yang sudah berumur yakni dengan memastikan penggunaan bahan bakar.

Silahkan pilih bahan bakar yang berkualitas dan juga cocok untuk digunakan pada mesin vespa.

BACA JUGA:Keunggulan Vespa Primavera 2024, Tampil Gesit Dengan Desain Minimalis

Menggunakan bahan bakar yang kurang berkualitas dapat menyebabkan mesin tidak berkerja dengan maksimal.

Alhasil pembakaran pada mesin motor jadi tidak sempurna dan itulah yang menyebabkan mesin vespa cepat rusak.

2. Pilih Oli Samping Berkualitas

Cara kedua untuk merawat Vespa yakni dengan memilih oli samping berkualitas.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: