Segera Hapus! Ini Konten yang Bisa Menghambat Monetisasi di Facebook Pro

Segera Hapus! Ini Konten yang Bisa Menghambat Monetisasi di Facebook Pro

Konten yang harus segera dihapus karena bisa menghambat proses monetisasi di Facebook Pro. ILUSTRASI/BERBAGAI SUMBER--

RADARLAMPUNG.CO.ID – Berikut ini merupakan beberapa konten yang harus segera dihapus karena bisa menghambat proses monetisasi di Facebook Pro.

Monetisasi Konten di Facebook Pro bisa berpotensi terhambat jika kreator masih kekeh membiarkannya berada dalam dasbor.

Dasbor professional di Fb Pro yang masih terdapat konten-konten tersebut bisa merugikan kreator itu sendiri.

Kreator konten harus cermat dalam memilah dan memilih konten karena bisa berdampak pada keuntungan yang ingin dihasilkan.

BACA JUGA:Jangan Panik! Kreator Konten FB Pro Bisa Atasi Pembatasan Monetisasi Sendiri, Simak Caranya

Melansir penjelasan akun Facebook Susi Yulianengsih, beberapa konten harus dihapus jika kreator tidak ingin monetisasi terhambat:

Konten Video Statis

Kreator konten Facebook Pro tidak akan merasakan manisnya monetisasi karena di tolak adalah video statis.

Konten video statis itu sendiri merupakan konten video yang dibuat oleh pemilik akun Facebook yang sudah beralih ke mode professional dengan menggunakan gambar atau foto.

BACA JUGA:Mau Lulus Seleksi CPNS 2024? Jangan Lupa Cek Skor Minimal Toefel yang Harus Dilewati Peserta

Jika kreator membuat konten menggunakan foto yang dijadikan sebagai video, maka itulah yang disebut sebagai video statis. 

Misalnya kreator membuat konten video dengan menggunakan foto yang ditumpuk satu per satu kemudian diberikan teks berjalan.

Kreator harus segera menghapus konten yang seperti ini dari dasbor karena akan berdampak pada proses monetisasi yang berjalan lambat.

Konten yang Mengandung Tayangan Slide

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: