Gajah Ngamuk, Petani Nyaris Tewas

Gajah Ngamuk, Petani Nyaris Tewas

Petani Di Lampung Timur Nyaris Tewas Jadi Korban Gajah Ngamuk--

BACA JUGA:Soal Anggaran Open House Idul Fitri 2024 di Rumdis Bupati Tanggamus, Kadis Kominfo Angkat Bicara

Diakui sejumlah warga, kawanan gajah liar kerap sekali datang menyambangi area persawahan dan perladangan warga untuk mencari makan. 

Sepertinya sang gajah tahu, waktu tanaman warga hendka panen. Seringnya datang gajah ini karena jarak antara kawasan dan pemukiman warga hanya dibatasi aliran sungai dan tangul penyangga yang berjarak 100 hingga 200 meter.

Korban mengalami luka patah di sejumlah bagian tubuh. Saat ini korban hanya dirawat di rumah saja. Keluarga korban sangat mengharapkan bantuan dari pemerintah setempat. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: