Iklan Bos Aca Header Detail

Kolaborasi Dengan Media, DJP Bengkulu dan Lampung Edukasi Tentang Pelayanan dan Pentingnya Wajib Pajak

Kolaborasi Dengan Media, DJP Bengkulu dan Lampung Edukasi Tentang Pelayanan dan Pentingnya Wajib Pajak

Cucu Supriatna melalui video conference menyampaikan Perkembangan DJP Bengkulu dan Lampung hingga edukasi mengenai Tentang Pelayanan dan Pentingnya Wajib Pajak dalam acara media Breafing pada hari Selasa, 19 Maret 2024. //Foto Anggi Rhaisa/Radar Lampung.--

Sementara, Ketua PWI Lampung, Wirahadikusumah, menyampaikan kolaborasi antara PWI dengan DJP Bengkulu dan Lampung sudah terjalin dengan baik.

PWI Lampung juga kerap memberikan materi tentang kehumasan di Kantor DJP Bengkulu dan Lampung.

"Kami juga menerbitkan berita melihat dari news value atau nilai berita. Ketika memang berita baik ada ada nilainya pasti kamu terbitkan," ucap Wirahadikusumah.

Lebih rinci, Wirahadikusumah juga menyampaikan, Pajak merupakan pondasi untuk membangun Lampung. Maka dari itu pentingnya membayar pajak untuk kemajuan bangsa yang lebih baik.

 BACA JUGA:Kepergok Curi Nanas, Satu Tersangka Tertangkap di Kebun

"Kami membantu menyadarkan masyarakat melalui karya karya jurnalis. Sebutan kolaborasi bukan hanya di mulut tetapi di aplikasikan sehingga menjadi kolaborasi yang baik," tutupnya.

Sebagai Informasi, Dalam Media Breafing, para awak media juga diberikan materi tentang pemahaman pajak dan cara mengisi SPT Tahunan Pajak. Acara berakhir dengan buka puasa bersama. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: