7 Waterboom di Lampung Wajib Dikunjungi saat Libur Lebaran, No 3 dan 4 Berada di Kawasan Perumahan Elit

7  Waterboom di Lampung Wajib Dikunjungi saat Libur Lebaran, No 3 dan 4 Berada di Kawasan Perumahan Elit

Waterpark Citra Garden merupakan wahana air yang berada di salah satu kawasan Perumahan Elit Bandar Lampung yang bisa jadi rekomendasi libur lebaran . Ilustrasi/foto tangkap layar video [email protected]

RADARLAMPUNG.CO.ID -  Beragam cara menikmati Libur Lebaran Bareng keluarga salah satunya, dengan mengunjungi wahana air seperti Waterboom  di Lampung.

Selain seru dan menyenangkan, berlibur lebaran di Wahana Air seperti Waterpark maupun Waterboom juga mampu membantu badan kita membakar kalori. Sehingga, selain menghibur diri juga dpat menyehatkan.

Diolah beberapa sumber, Daftar Waterboom di Lampung Wajib di Kunjungi saat Libur Lebaran, antara lain.

1. Waterboom di Taman Wisata Dan Taman Satwa Lembah Hijau Bandar Lampung 

BACA JUGA:Segera Tersedia, Pemudik Bisa Dapat Layanan Arus Balik Lebaran 2024 Dari Pelabuhan Panjang

Saat berada di Taman Wisata dan Taman Satwa Lembah Hijau Bandar Lampung terdapat Waterboom untuk kategori anak anak hingga dewasa.

Selain, bermain air di Waterboom, Anda bareng keluarga juga bisa melihat suasana asri dari Lembah Hijau, Outbound hingga melihat beragam satwa yang ada di Taman Satwa Lembah Hijau.

Lokasi Waterboom di Taman Wisata dan Taman Satwa Lembah Hijau Bandar Lampung berlokasi di Jalan Raden Imba Kusuma, Tanjung Karang Barat, Bandar Lampung.

BACA JUGA:Awas! Cemilan dan Minuman Lebaran Ini Bisa Bikin Berat Badan Naik Drastis

Dijamin Anda akan mendapatkan sensasi Bermain, Belajar dan Berpetualang jadi Satu. Seru Dan Menyenangkan Pastinya mengunjungi Waterboom di Taman Wisata dan Taman satwa Lembah Hijau Bandar Lampung.

2. Waterboom di Bumi Kedaton Resort Bandar Lampung 

Waterboom di Bumi Kedaton Resort Bandar Lampung berlokasi di Jalan Wan Abdurrahman, Batu Putuk, Bandar Lampung ini bisa jadi Rekomendasi saat libur Lebaran.

Pasalnya, selain Waterboom juga terdapat beberapa wahana di Bumi Kedaton Resort Seperti, Perosotan, Ember Tumpah, Patung Jamur yang menambah keseruan sat berada di lokasi tersebut.

BACA JUGA:Pj Bupati Lampung Barat, Dandim dan Ketua MUI Shalat Id di Masjid Agung Baiturrahim

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: