Daftar Tempat Ngopi Asyik di Bandar Lampung, Mulai Konsep Book Corner hingga View Pedesaan

Daftar Tempat Ngopi Asyik di Bandar Lampung, Mulai Konsep Book Corner hingga View Pedesaan

Moroloko, tempat ngopi asyik di Bandar Lampung tema pet friendly. Ilustrasi/foto net.--

Dijamin Anda bareng bestie  bakal betah karena Sinia Coffee memiliki ruangan cozy dan instagramble.

BACA JUGA:Resmi Dibuka, Tanggamus Expo 2024 Diharapkan Dapat Meningkatkan Volume Investasi dan Transaksi Perdagangan

- Moroloko

Bestie Anda penyayang binatang atau memiliki hewan peliharaan.

Bisa ajak hangout bareng ke tempat ngopi asyik di bandar Lampung yang pet friendly yakni Moroloko.

Tepatnya, berada di salah satu cafe di Jalan Pulau Morotai Nomor 68, Jagabaya III,  Kecamatan Way Halim, Bandar Lampung dengan gaya minimalis dan interior ala Eropa.

BACA JUGA:Puluhan Ribu Wisatawan Masuk Bandar Lampung Selama Libur Lebaran 2024, Ternyata Mayoritas Dari ...

Ya, bisa dikatakan Morololo ini menjadi cafe pet Friendly pertama di Lampung.

Tak hanya, boleh membawa hewan peliharaan masuk ke dalam ruangan, tempat ngopi asyik ini juga memiliki menu makanan dan minuman ala restoran memiliki menu pilihan asia dan western.

Berbagai menu big breakfast- nya dibanderol Rp.95 ribu dengan isian eggs, Baked Beans, Grilled Sausage dengan kualitas terbaik.

BACA JUGA:Dekat Dari Bandar Lampung, Daftar Pemandian Air Panas Rekomendasi Wisata Terapi di Lampung Selatan

Lalu, sauteed spinach, mushroom, pom pom potatoes, sandwich, toast, tuffles dan lainya.

Untuk makanan asia, diantaranya, Singapore Laksa, nasi gulai, sate Bali, mie goreng with smoked duck fillet harga mulai Rp.35 ribu .

- Doesoen Coffee


Doesoen Coffee merupakan kedai kopi yang menawarkan suasana ngopi indoor maupun outdoor dengan view pedesaan. Foto Instagram @doesoencoffee.--

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: