Duo Kapolda Termuda Lulusan Akpol 1996, Satu Promosi Jabatan Dalam Mutasi Polri Juli 2024

Duo Kapolda Termuda Lulusan Akpol 1996, Satu Promosi Jabatan Dalam Mutasi Polri Juli 2024

Dua alumni Akpol 1996 Batalyon Wira Satya jadi kapolda termuda di Indonesia. ILUSTRASI/FOTO NET--

Yaitu menjadi Kapolres Salatiga pada tahun 2014. Setahun berikutnya ditunjuk sebagai Kapolres Tegal.

Dari sini, ia masuk mutasi Polri dan menjabat sebagai Kabagbinkar Biro SDM Polda Jawa Timur. 

BACA JUGA:Kuntadi, Sosok Jaksa Pembongkar Korupsi Timah Rp 271 T yang Promosi Jabatan Jadi Kajati Lampung

BACA JUGA:Mutasi Kejaksaan, Direktur Penyidikan Jampidsus Kejaksaan Agung Kuntadi Jadi Kajati Lampung

Sempat menjad Kapolres Surakarta, Polda Jawa Tengah, Ribut Hari Wibowo kemudian alih tugas menjadi Direktur Direktorat Reserse Kriminal Umum Polda Kalimantan Tengah. 


Irjen Ribut Hari Wibowo yang mendapat promosi jabatan menjadi Kapolda Jawa Tengah. FOTO HUMAS POLRI --

Periode 2020, perwira tinggi ini mutasi menjadi Kabagmutjab Robinkar SSDM Polri.

Posisi terakhir sebelum promosi jabatan menjadi Kapolda Jawa Tengah adalah Kepala Biro Binkar SSDM Polri.

2. Irjen Jhonny Edison Isir

BACA JUGA:Sosok Kapolda Termuda di Indonesia, Mantan Ajudan Presiden Joko Widodo Peraih Adhi Makayasa dan 12 Tanda Jasa

BACA JUGA:5 Kapolda Termuda di Indonesia, Ada Alumni Akpol 1993 yang Memimpin Polda Lampung

Rekan seangkatan Ribut Hari Wibowo ini lebih dulu menjadi kepala kepolisian daerah. 

Jenderal kelahiran 7 Juni 1975, bertugas sebagai Kapolda Papua Barat sejak 7 Desember 2023.

Jhonny Edison Isir merupakan jenderal dengan sejumlah prestasi. 

Peraih Adhi Makayasa pernah menempati sejumlah posisi penting. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: