Tim Dosen Polinela Lakukan Revolusi Pakan Ternak: Complete Feed Plus DFM, Hemat Biaya dan Tingkatkan Produksi
Tim Dosen Polinela Lakukan Revolusi Pakan Ternak: Complete Feed Plus DFM, Hemat Biaya dan Tingkatkan Produksi. Ilustrasi/ Foto Tim Dosen Polinela--
"Jika keuntungan yang diperoleh sebelum implementasi inovasi complete feed plus DFM sebesar Rp 2 juta per ekor per bulan kini menjadi Rp 2.706.000 per ekor per bulan,"jelasnya Dwi.
Dengan adanya inovasi Peningkatan profitabilitas ini disebabkan oleh pengurangan biaya yang terkait dengan produksi pakan,sambung Dwi, sehingga ia pun mendukung adanya DFM dapat menggantikan produk suplemen pakan yang biasanya didatangkan dari Pulau Jawa.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: