BPBD Catat 60 Rumah Terdampak Puting Beliung, Satu Gor Porak-poranda

BPBD Catat 60 Rumah Terdampak Puting Beliung, Satu Gor Porak-poranda

Wali Kota Bandar Lampung Eva Dwiana meninjau GOR di Langkapura yang terkena angin puting beliung. -Foto: Melida Rohlita/Radarlampung.co.id-

BACA JUGA:Hasilkan Saldo DANA Kaget Rp 135.000 Sambil Main Hp, Begini Trik Aplikasi Dompet Digital

Dari jumlah tersebut, Kecamatan Kemiling menjadi wilayah paling terdampak dengan enam kejadian pohon tumbang.

Kemudian di Way Halim ada empat kejadian, Sukarame dan Tanjung Senang masing-masing tiga kejadian.

"Sedangkan di Tanjung Karang Timur, Labuhan Ratu, Langkapura, dan Rajabasa masing-masing dua kejadian," paparnya.

Adapun dampak lain yang ditimbulkan selain kerusakan kanopi dan pagar milik warga ternyata fasilitas pemerintah juga ikut terdampak.

BACA JUGA:Oknum Polisi Terlibat Jaringan Penyelundupan BBL di Pesisir Barat

Salah satu insiden terjadi di Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan (Damkarmat) Pemkot Bandar Lampung, yang atap kanopinya roboh dan menimpa enam unit mobil pemadam kebakaran.

Angin kencang juga memporak-porandakan sebuah GOR di Langkapura.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: