Rekomendasi Tempat Kuliner Malam di Medan, Terkenal Enaknya

Rekomendasi Tempat Kuliner Malam di Medan, Terkenal Enaknya

Ucok Durian merupakan salah satu Kulineran malam di Kota Medan. Foto Instagram @ucok.durian_medan.--

BANDARLAMPUNG , RADARLAMPUNG.CO.ID - Medan merupakan ibu kota dari Sumatera Utara mempunyai berbagai makanan unik termasuk kuliner malamnya.

Selain terkenal dengan beberapa tempat wisata nya, Medan juga terkenal dengan kuliner malam nya.

Banyak tempat-tempat kuliner malam di Medan yang bisa dikunjungi ketika berkunjung ke kota ini.

1. Lontong Medan di Stasiun Kereta Api

BACA JUGA:Kode Redeem ML Rabu 14 Juni 2023, Dapatkan 10x Magic Crystal Mobile Legends Bang Bang

Lontong Stasiun Kereta Api berada didekat stasiun kereta api berada didekat stasiun kereta api Medan tepatnya berada di Jalan Stasiun Kereta Api dekat samping Jalan HM Yamin.

Diwilayah tersebut, terdapat beberapa penjual lontong, menu lainnya menggunakan mobil. Jadi, penikmat lontong Medan di Stasiun Kereta Api akan disediakan kursi dan meja di emperan toko tepat dipinggir jalan. 

Lontong Medan di Stasiun Kereta Api ini spesialis malam dimana jam operasional mulai pukul 17.00 wib hingga menjelang tengah malam.

2. Nasi Goreng Cumi di Mie Aceh Titi Bobrok

BACA JUGA:Kode Redeem FF Rabu 14 Juni 2023, Hadiah Skin Karakter Premium dan Emote Gratis Free Fire

Nasi Goreng Cumi salah satu menu andalan di Resto Mie Aceh Titi Bobrok.

Mie Aceh Titi Bobrok merupakan kuliner malam di Medan wajib dicoba oleh kamu sobat Insomnia. Pasalnya, kuliner ini buka hingga pukul 23.00 wib setiap hari.

Kuliner malam berada dikawasan Jalan Setia Budi nomor 17 D,Sei Sikambing B, Medan, Sumatera Utara dimana proses pembuatan setiap menu juga menggunakan rempah dan bumbu khusus sehingga kamu dapat merasakan kelezatannya.

3. Kepiting Ngamprak Cabang Medan 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: