Mengenal 31 Suku di Indonesia, Ada Sunda Hingga Lampung, Mana yang Paling Banyak Penduduknya?

Rabu 24-05-2023,15:20 WIB
Reporter : Ajeng Monika Selis
Editor : Alam Islam

16. Bali, dengan jumlah penduduk sebanyak 3.946.416.

17. Sasak, dengan jumlah penduduk sebanyak 3.173.127.

18. Suku asal Nusa Tenggara Barat lainnya, dengan jumlah penduduk sebanyak 1.280.094.

BACA JUGA: Setelah Reihana, Viral Kabid SMA Disdikbud Provinsi Lampung Terlama

19. Suku asal Nusa Tenggara Timur, dengan jumlah penduduk sebanyak 4.184.923.

20. Dayak, dengan jumlah penduduk sebanyak 3.009.494.

21. Banjar, dengan jumlah penduduk sebanyak 4.127.124.

22. Suku asal Kalimantan lainnya, dengan jumlah penduduk sebanyak 1.968.620.

BACA JUGA: Video Viral Mirip Rebecca Klopper, Netizen Langsung Berburu Link

23. Makassar, dengan jumlah penduduk sebanyak 2.672.590.

24. Bugis, dengan jumlah penduduk sebanyak 6.359.700.

25. Minahasa, dengan jumlah penduduk sebanyak 1.237.177.

26. Gorontalo, dengan jumlah penduduk sebanyak 1.251.494.

BACA JUGA: Gaji Ke-13 Belum Cair ke Rekening? Cek Jadwal Terbaru Beserta Rincian Lengkapnya

27. Suku asal Sulawesi lainnya, dengan jumlah penduduk sebanyak 7.634.262.

28. Suku asal Maluku, dengan jumlah penduduk sebanyak 2.203.415.

Kategori :