6 Kota Penghasil Wanita Cantik Terbanyak di Indonesia, Jawa Barat Nomor 1

Sabtu 08-07-2023,19:15 WIB
Reporter : Ajeng Monika Selis
Editor : Alam Islam

RADARLAMPUNG.CO.ID – Indonesia ternyata tak hanya dikenal sebagai negara yang kaya akan sumber daya alamnya saja.

Negara ini juga disebut-sebut memiliki kota yang menjadi penghasil wanita cantik.

Ada beberapa kota di Indonesia yang terkenal akan keturunannya yang cantik.

Kota-kota itulah yang kemudian dijuluki sebagai penghasil wanita cantik terbanyak di Indonesia.

BACA JUGA: 10 Daerah Penghasil Padi Terbesar di Indonesia, Lampung Termasuk?

Eksistensi wanita yang memiliki paras cantik sangatlah banyak di negeri ini.

Masing-masing wilayah semestinya memiliki keturunan wanita-wanita yang tampak cantik.

Dirangkum Radarlampung.co.id dari berbagai sumber pada Sabtu, 8 Juli 2023.

Berikut ini merupakan daftar kota yang terkenal akan wanita cantik.

BACA JUGA: Nyangkut di Atap Rumah Warga Amerika Serikat, Benda Ini Ternyata Harta Karun Langka

Kota-kota berikut ini dikenal sebagai penghasil wanita cantik terbanyak di Indonesia.

1. Bandung

Posisi pertama sebagai kota penghasil wanita cantik terbanyak di Indonesia adalah Bandung.

Bandung yang menjadi ibukota Jawa Barat ini berhasil merebut posisi teratas.

BACA JUGA: Tidak Hanya di Jawa, 5 Candi Terkenal Ini Juga Berada di Lampung Loh!

Kategori :