Misi ketiga adalah Smart. Yaitu menghadirkan sarana, prasarana dan fasilitas serta teknologi yang efisien, nyaman, hemat dan tepat guna. keempat adalah Sustainable. Yaitu mewujudkan pengelolaan rumah sakit yang ramah lingkungan serta terus berkesinambungan.
Terakhir Hospitality, yakni menyediakan pelayanan yang memberikan kenyaman bagi pasien, keluarga dan pemberi layanan. (*)