
5. Mencegah Depresi
Penyakit mental ini akan muncul pada saat yang tidak bisa kita pekirakan.
Kandungan dalam ikan kerapu mempunyai fungsi unik, di antaranya dapat memacu seseorang untuk lebih aktif dan energik, sehingga produktifitas meningkat.
Namun hal ini harus ada penelitian lebih lanjut, supaya yang kita lakukan lebih efektif. (*)