Wabup Lampung Timur Serahkan SK Bapak dan Bunda Asuh Anak Stunting

Jumat 15-09-2023,17:06 WIB
Reporter : Dwi Prihantono
Editor : Yuda Pranata

Menurutnya, capaian tersebut tidak terlepas kerja keras dari Pemerintah Kabupaten/Kota di Provinsi Lampung, termasuk Pemerintah Kabupaten Lampung Timur dan para pihak.

"Percepatan penurunan anak stunting merupakan salah  satu indikator kinerja pemerintah daerah," Imbuhnya. (*)

Kategori :