Untuk Para Pria, Mau Rambut Sehat Alami? Coba Cara Ini

Senin 16-10-2023,12:45 WIB
Reporter : Alnisya
Editor : Alam Islam

- Biarkan selama 30 menit

BACA JUGA: MK Putuskan Gugatan Batas Usia Cawapres Hari Ini, Ini Pendapat Bang Aca

- Setelah selesai, bilas rambut dengan air dan shampo hingga bersih

2. Minyak zaitun

Minyak zaitun mengandung omega 3 yang juga bermanfaat dalam menebalkan rambut. 

Berikut cara penggunaan minyak zaitun untuk perawatan.

BACA JUGA: Kapan Hasil Seleksi Administrasi CPNS 2023 Diumumkan? Cek Linknya Sekarang

- Panaskan minyak zaitun

- Oleskan secara merata pada rambut dan kulit kepala 

- Diamkan selama 30 hingga 45 menit

- Bilas rambut secara menyeluruh dengan shampo

BACA JUGA: 3 Tol Terpanjang Pulau Sumatera, Nomor 1 dan 2 Ada di Lampung

3. Gel lidah buaya

Manfaat lidah buaya untuk rambut sudah banyak diteliti. kamu juga bisa menggunakan gel lidah buaya untuk menebalkan rambut  tipis. 

Caranya adalah sebagai berikut.

- Potong daun lidah buaya, lalu ambil gelnya di tengahnya

Kategori :