BACA JUGA:8 Buah yang Mengandung Vitamin E, Cocok untuk Menjaga Kesehatan Kulit
5. Jeruk Dekopon
Jeruk Dekopon pertama kali tumbuh di tahun 1972 ini berbentuk seperti bola Sofball serta mempunyai benjolan besar di bagian atas jeruknya.
Jeruk Dekopon juga diakui sebagai jeruk termanis dan terlezat di seluruh dunia. Harga pada jeruk dekopon ini berkisar rata-rata Rp.1.080.000 per 6 buah.
6. Durian Gaan Yao
BACA JUGA:Laksanaan Program Desa Binaan, Balai Pemdes di Lampung Kunjungi Gampong Lampineung, Aceh Besar
Durian Gaan Yao dibudidayakan oleh Negara Thailand dan Malaysia. Namun, raja utamanya dari Provinsi Nonthaburi.
Bentuk durian lebih kecil dan daging buahnya lebih creamy. Harga Durian Gaan Yao diluar ekspetasi yakni Rp.7.844.250 atau senilai 750 dolar Amerika.
7. Nanas Cornwall
Nanas Cornwall ini menggunakan teknik Victoria yakni teknik menanam buah dengan tumpukan urine kuda, jerami, serta pupuk kandang untuk merangsang reaksi kimia sehingga hasil buahnya menghasilkan rasa yang unik dan enak.
BACA JUGA:7 Buah yang Tidak Boleh Dikombinasikan untuk Jus, Bukannya Sehat Malah Mengundang Penyakit
Harga Nanas Cornwall ini sungguh tidak masuk akal yakni dibandrol Rp.21.000.000 per buah.
8. Semangka Densuke
Semangka Densuke merupakan buah yang hanya ditemukan di Pulau Hokkaido Jepang setiap tahun tumbuh hanya sekitar 10 ribu buah.
Sehingga tak heran, Semangka Densuke dijual dengan harga diluar ekspetasi.
BACA JUGA:Tips dan Cara Mengolah Buah Pepaya Menjadi Permen Jelly, Siapkan Bahan-bahannya Ini