Fitur Unggulan Samsung Galaxy A35 2024, Bawa Performa Exynos 1380 Serta RAM 12GB, Segini Harganya

Kamis 14-03-2024,16:17 WIB
Reporter : Ajeng Monika Selis
Editor : Alam Islam

RADARLAMPUNG.CO.ID – Kumpulan fitur-fitur unggulan yang dibawa dalam perangkat Samsung Galaxy A35 terbaru 2024.

Samsung Galaxy A35 menjadi produk elektronik HP asal Korea Selatan yang telah diluncurkan Perusahaan Samsung di Indonesia.

Lini Samsung Galaxy A series ini masuk dalam kelas HP RAM besar terbaru 2024 dengan membawa kapasitas mencapai 8GB hingga 12GB LPDDR4X.

Selain itu Samsung juga membekalinya dengan performa chipset yang mumpuni dikelasnya yakni Exynos 1380.

BACA JUGA: Fitur Unggulan Samsung Galaxy M15 5G, Lebih Oke Mana Dibandingkan Samsung Galaxy M14?

Masuk kelompok HP Android murah 4 jutaan, berikut fitur unggulan yang dibawa dalam spesifikasi Samsung Galaxy A35 yang bisa jadi kelebihan dan kekurangan tersendiri pada ponsel.

Fitur Unggulan Samsung Galaxy A35 2024

- Layar Super AMOLED 120Hz

- Proteksi Gorilla Glass Victus+

BACA JUGA: 5 Rekomendasi Cafe Tempat Bukber di Bandar Lampung, Makan Kenyang Mulai Rp 25 Ribuan

- Samsung Exynos 1380

- RAM 8GB/12GB LPDDR4X

- ROM 128GB/256GB UFS 2.2

- Memori eksternal microSD

BACA JUGA: Segera Hapus! Ini Konten yang Bisa Menghambat Monetisasi di Facebook Pro

Kategori :