Bisa jadi bahan karet ataupun kawat yang digunakan pada behel gigi anak tidak aman dan bisa menimbulkan gangguan kesehatan.
Maka dari itu, sebelum pasang behel pada gigi anak sebagai orang tua harus teliti untuk cek kebersihan dan perawatannya.
3. Infeksi mulut
Pemakaian behel yang tidak tepat pada anak juga dapat menimbukan terjadinya infeksi mulut.
BACA JUGA:Silaturahmi Dengan Pegawai, Pj. Bupati Tulang Bawang Lampung Ingatkan Kedisiplinan dan Pembinaan
Kawat gigi yang tidak terjaga kebersihannya menjadi faktor utama dari penyebab infeksi mulut pada anak.
4. Kerusakan gigi anak
Bahaya terkahir yang bisa terjadi pada pemakaian behel pada anak yakni bisa menimbulkan kerusakan pada gigi.
Penting untuk diingat, bahwa untuk memasang behel pada gigi anak harus melakukan konsultasi khusus kepada dokter spesialis.
Melalui konsultasi, dokter akan melakukan pemeriksaan dan menentukan tindakan apakah perlu dipasang behel atau tidak.
Lantas kapan waktu yang tepat bagi anak untuk pasang behel.
Menjawab hal tersebut, drg. Maria Andrini selaku dokter spesialis gigi anak menyebut, untuk pemasangan behel pada anak bisa dilihat dari kondisi gigi anak.
Jika kondisi gigi anak berantakan parah maka dokter akan melakukan tindakan untuk pemasangan behel.
BACA JUGA:Masih Tinggi, HK Prediksi Puncak Arus Balik Kedua Akan Kembali Terjadi di JTTS
Menurut anjurannya, anak yang berusia 10 tahun ke atas sudah bisa pakai behel untuk merapihkan gigi.