Korban Curas Ini Beruntung, Motornya Bisa Kembali

Kamis 18-04-2024,13:33 WIB
Reporter : Syaiful Mahrum
Editor : Yuda Pranata

Menindaklanjuti laporan, kata Qorinas, pihaknya langsung bergerak melakukan penyelidikan.

"Dalam kurun waktu 12 jam setelah kejadian, kita berhasil menangkap satu pelaku berinisial HP (23), warga Kecamatan Terbanggibesar, yang mengendarai motor korban. Rekannya masih dalam proses pengejaran," tegasnya. (*)

Kategori :