RADARLAMPUNG.CO.ID – Berikut ini merupakan rumor spesifikasi dan penawaran harga Infinix XPAD terbaru 2024.
Dalam rumor yang beredar di Android Arena, brand Infinix kabarnya bakal segera merilis produk elektronik tablet terbaru.
Tablet Infinix terbaru dan pertama ini akan hadir dalam seri XPAD, yang dibekali performa Mediatek Helio G99.
Kabar ini tentunya membuat penggemar gadget antuasias dan ramai bahas soal harga yang akan ditawarkan.
BACA JUGA: Performa Lebih Ngegas, Cek Spesifikasi dan Harga Terbaru Redmi Pad Pro 5G 2024
BACA JUGA: Oppo Reno12 Hadir di Indonesia Dengan Dimensity 7300-Energy, Segini Penawaran Terbaru Agustus 2024
Tak jarang yang berspekulasi bahwa tab Infinix pertama ini bakal masuk dalam kelas tablet low budget.
Melihat pada performa chipset yang digunakan adalah Helio G99 yang disokong RAM 4GB.
Untuk sistem operasi pada dapur pacunya sendiri konon bakal mendapat dukungan dari fitur OS versi Android 14 with XOS skin.
Perbekalan daya pada tablet sangat mumpuni karena dibekali baterai mega jumbo berkapasitas 7000mAh, lengkap dengan fitur pengisian daya cepat.
BACA JUGA: Villa ZM Sukaharum, Penginapan Murah di Bandar Lampung dengan Kolam Renang View Pegunungan
BACA JUGA: Sakara Coffee, Rekomendasi Garden Cafe di Bandar Lampung yang Bisa Bikin Nongkrong Tambah Syahdu
Namun tentunya ada kekurangan dan kelebihan tersendiri yang dapat dilihat dari perbandingan spek dan harga yang ditawarkan nanti.
Rumor Spesifikasi Infinix XPAD 2024
- Layar 11 inci dengan resolusi 2400x1080pixels