Pekerja Perbaiki Trotoar Jl. Z.A. Pagar Alam, Kemana Paving Block Sebelumnya?

Pekerja Perbaiki Trotoar Jl. Z.A. Pagar Alam, Kemana Paving Block Sebelumnya?

Pekerja saat memasang paving blok di trotoar Jalan Z.A. Pagar Alam, Kedaton, Bandar Lampung, Selasa (21/6). Foto M. Tegar Mujahid/Radarlampung.co.id--

BACA JUGA:HUT Ke-340 Kota Bandar Lampung Momen Jaga Kebersamaan

Begitu juga dengan pemasangan gorong-gorong di Rajabasa Nunyai yang telah rampung pengerjaannya.

Pengaspalan bekas galian pelebaran gorong-gorong itu akan dilakukan bersamaan dengan pengaspalan ruas Jl. Z.A. Pagar Alam.

Hal tersebut disampaikan pengawas lapangan PT Belibis Agus Herdi beberapa waktu lalu.

Kata Agus, pasca selesai terpasang lokasi Box Culvart akan diaspal tiga lapis.

BACA JUGA:Pemkot dan Masyarakat Tinggikan Jembatan Pulau Pasaran yang Turun Menggunakan Kayu

Pun akan ada pengaspalan Jl. ZA. Pagar Alam dari seputar UBL hingga simpang Jl. Pramuka. (pip)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: