Potensi Tanah Longsor, Pemkab Lampura Lakukan Hal Ini

Potensi Tanah Longsor, Pemkab Lampura Lakukan Hal Ini

Pemerintah Kabupaten Lampung Utara (Lampura), menghimbau masyarakat untuk terus meningkatkan kewaspadaannya terhadap potensi bencana. --

BACA JUGA:Seleksi Sekda Bandar Lampung: Sukarma Wijaya Rajai Penilaian Makalah, Iwan Gunawan Unggul di Wawancara

Dia menjelaskan, pemerintah daerah juga melakukan himbauan kepada masyarakat terhadap kejadian banjir sampai kewilayah kecamatan.

Melalui uspika disana, agar unsurnya dapat melakukan pemantauan dilapangan. Khususnya, terhadap daerah - daerah yang berpotensi terjadinya bencana.

"Itu untuk wilayah rawan bencana yang biasa terjadi saat musim penghujan tiba, seperti banjir dan angin kencang atau dikenal masyarakat puting - beliung," tegasnya.

Menyoal peta daerah rawan bencana disana, Nozi berujar ada beberapa tempat yang sering terjadi.

BACA JUGA:Sekdaprov Fahrizal Buka Pelatihan Bagi Eksportir Baru Untuk UKM Dan UMKM

Semisal di Kecamatan Tanjung Raja, Abung Tinggi dan Bukit Kemuning itu rawan tanah longsor; Kecamatan Kotabumi, Kotabumi Selatan, Abung Timur, Muara Sungkai dan lainnya banjir.

"Kalau masalah angin kencang itu tidak dapat diprediksi tempatnya, tergantung kondisi situasi di lapangan," pungkasnya. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: