Waspada! Gejala Dini Diabetes Pada Wanita, Kenali Tanda-Tanda Awal Diabetes dari dr. Saddam Ismail

Waspada! Gejala Dini Diabetes Pada Wanita, Kenali Tanda-Tanda Awal Diabetes dari dr. Saddam Ismail

Waspada! Gejala Dini Diabetes Pada Wanita, Kenali Tanda-Tanda Awal Diabetes dari dr. Saddam Ismail.--

Bakteri yang masuk ke saluran kemih akhirnya menginfeksi ke kandung kemih.

BACA JUGA:Simak, Inilah 5 Manfaat Mengonsumsi Buah Belimbing untuk Kesehatan

Gejalanya misalkan kencing terasa sakit, kencing terasa panas dan kencingnya rasa tidak tuntas ataupun anyang-anyangan, urine bisa berwarna keruh atau pun bisa berdarah.

7. Gula Darah Saat Hamil Tinggi

Gula darah saat hamil tinggi, darahnya tiba-tiba tinggi ataupun disebut dengan diabetes gestasional  biasanya terjadi di trimester kedua ataupun ketiga sampai selesai persalinan.

Nah itulah gejala ataupun ciri-ciri dini ketika wanita mengalami diabetes jadi lebih baik diketahui secara dini supaya bisa dilakukan pengobatan sedini mungkin. (*/Hesti Wahyuni)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: