290 PNS Pemkab Pringsewu Pensiun, Bagaimana Dengan Gantinya?

290 PNS Pemkab Pringsewu Pensiun, Bagaimana Dengan Gantinya?

Sebanyak 290 Pegawai Negeri Sipil (PNS) di Pemerintah Kabupaten Pringsewu memasuki masa pensiun. ILUSTRASI/FOTO PIXABAY.COM--

Kemudian pelatihan kepemimpinan administrator 32 peserta, pelatihan kepemimpinan pengawas 15 peserta, pendidikan dan pelatihan SAKIP 35 peserta serta pelatihan manajemen talenta 20 peserta. 

Adapun penyerahan SK purnabakti dan pelepasan para PNS yang pensiun bertujuan memberikan penghargaan atas apa yang telah dilakukan.

BACA JUGA: Peringkat Pertama di Indonesia, Realisasi Belanja APBD Provinsi Lampung Tahun 2022 Capai 97,25 Persen

BACA JUGA: Kesempatan Beasiswa ke China Dari PBNU, Simak Syarat dan Cara Pendaftaran

"Termasuk penyerahan STTP, adalah untuk memberikan penghargaan bagi PNS yang telah selesai melaksanakan pelatihan, yang memperoleh predikat sangat memuaskan," sebut dia. (*)

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: