5 Rekomendasi Martabak Manis Terenak di Bandar Lampung

5 Rekomendasi Martabak Manis Terenak di Bandar Lampung

Rekomendasi martabak di Bandar Lampung. Foto Freepik--

3. Martabak Along 89

Martabak Along 89 merupakan salah satu outlet martabak manis yang juga menawarkan topping yang melimpah lho. Martabak Along 89 menyajikan berbagai menu martabak yang enak dengan harga yang murah dan juga bersahabat di kantong kita.  

Martabak Along 89 menyajikan berbagai macam menu diantaranya, martabak single, martabak mix, martabak setengah satu rasa setengah satu rasa, setengah satu rasa setengah dua rasa, setengah satu rasa setengah tiga rasa dan setengah dua rasa setengah tiga rasa. 

BACA JUGA:Ini Perkembangan Kasus Dugaan Korupsi Dana Bimtek Peratin di Lampung Barat

Harga yang dibandrol Martabak Along 89 mulai dari Rp 40.000 sampai Rp 70.000 rupiah. Buka setiap hari dan jam operasionalnya mulai pukul 17.00 sampai 23.00 wib.

4. Martabak Bangka Damang 

Martabak Bangka Damang merupakan salah satu outlet martabak manis yang ada di bandar lampung. Martabak Bangka Damang menyajikan berbagai menu martabak yang enak dengan harga yang murah dan bersahabat di kantong kita. 

Menyediakan berbagai menu martabak manis diantaranya martabak manis loyang besar, martabak Loyang sedang, martabak Loyang kecil, martabak red velvet sedang dan ada martabak pizza disini. Kisaran harga dari Rp 29.000 sampai harga Rp 117.500 rupiah. 

Martabak Bangka Damang ini sudah memiliki banyak cabang salah satunya berlokasi di Jl. Pramuka 3, Sumber Rejo, Kemiling, Bandar Lampung. Buka setiap hari dan jam operasional mulai pukul 14.00 sampai 16.00 wib. 

BACA JUGA:Diapresiasi Presiden Jokowi Saat Ultah, Gerindra Lampung Dapat Suntikan Motivasi

5. Martabak Mario, Gang Wira 

Martabak Mario, Gang Wira merupakan salah satu outlet martabak manis yang ada di bandar lampung. Martabak Mario, Gang Wira menyajikan berbagai menu martabak yang enak dengan harga yang murah dan bersahabat di kantong kita lho. 

Menyediakan martabak manis besae, manis sedang dan ada juga martabak coklat black forest. Untuk kisaran harga yang dibandrol mario, gang wira mulai dari Rp 30.000 sampai Rp 97.000 rupiah. 

Berlokasi di Gang Wiro, Jl. Pulau Lingga, Sukabumi, bandar lampung. Buka setiap hari dan memiliki 2 (dua) jam operasional yaitu mulai pukul 00.00 sampai 02.30 dan pukul 07.00 sampai pukul 23.59 wib. 

Demikian 5 Rekomendasi Martabak Manis di Bandar Lampung yang enak, dijamin bikin camer jadi seneng, kamu sudah menentukan pilihan ke martabak mana yang mau di bawa ke camer. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: berbagai sumber