Mengerikan! Ternyata Begini Konsep Kiamat Dalam 5 Agama Besar di Dunia

Mengerikan! Ternyata Begini Konsep Kiamat Dalam 5 Agama Besar di Dunia

Konsep kiamat dalam pandangan agama-agama besar di dunia.--

BACA JUGA: Fakta Unik Seputar Kucing yang Menggemaskan, Nomor 6 Bikin Bulu Kuduk Berdiri

Kemudian Sungai Eufrat yang mengeluarkan tumpukkan emasyang menggunung.

Ada juga maraknya pembangunan gedung pencakar langit yang merajalela. 

Termasuk juga berlomba-lomba dalam memegahkan masjid, namun banyak orang yang membaca Alquran tapi tidak mengamalkannya.

Kiamat juga ditandai dengan agama yang digunakan untuk kepentingan pribadi.

BACA JUGA: Raja-raja yang Pernah Berkuasa di Nusantara

Lalu Jazirah Arab yang kembali dipenuhi pohon-pohon dan sungai-sungai.

Maraknya perjudian seks bebas dan pembunuhan massal serta meningkatnya korupsi dan kelahiran diluar pernikahan.

Akan ada banyaknya kecurangan dan kezaliman yang dilakukan pemimpin, 

Sebagian peristiwa ini sebenarnya telah terjadi dan menjadi peringatan kepada manusia untuk bertaubat.

BACA JUGA: Daftar 10 Kerajaan Islam yang Pernah Berdiri di Indonesia

Sebab jika kiamat besar terjadi maka Pintu Taubat telah ditutup, dan kiamat besar ini dimulai ketika matahari terbit dari barat.

Selain itu kiamat juga akan ditandai dengan munculnya Dajjal, makhluk pembawa fitnah terbesar di muka Bumi.

Jika dajjal sudah muncul, maka Imam Mahdi juga akan muncul dan akan membunuh dajjal.

Setelah itu kemunculan Yakjuj dan Makjuj, bangsa penghancur yang telah lama diisolasi di balik gunung.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: