Tidak Hanya Menghilangkan Kantuk, Manfaat Kafein Bisa untuk Ini
Kafein yang terkandung dalam kopi, teh dan lainnya bermanfaat untuk kesehatan. FOTO PIXABAY.COM --
BACA JUGA: Begini Penjelasan HK dan Tanggapan Pengguna Jalan soal Penyesuaian Tarif Tol
Dari National Heart Lung and Blood Institute, jantung yang dengan detak detak terlalu kencang atau tidak normal dapat menjadi indikator terlalu banyak mengonsumsi kafein.
Secara umum, kondisi ini disebut tidak membahayakan.
Namun jika kondisi ini terjadi berulang kali, sebaiknya periksakan diri ke dokter.
Sebab pada kenyataannya, detak jantung yang tidak biasa bisa muncul karena gejala penyakit lain.
BACA JUGA: Berlaku Mulai Besok! Tarif Tol Bakauheni- Terbanggi Alami Perubahan, Cek Rincian Terbarunya
Di antaranya anemia, penyakit jantung, kelainan tiroid ataupun reaksi negatif dari sebuah pengobatan.
- Sakit Kepala
Kandungan kafein dalam kopi atau minuman lain sebenarnya tidak menimbulkan sakit kepala.
Tapi jika minum kopi menjadi kebiasaan, maka tubuh bakal melakukan penyesuaian.
BACA JUGA: Lucky Hakim Bingung saat Diajak Salam Yahudi oleh Pimpinan Ponpes Al Zaytun
Ketika seseorang melewatkan kafein, maka tubuh merasa seperti kehilangan sesuatu.
Akibatnya, pembuluh darah akan membesar dan hal ini yang akhirnya mengakibatkan sakit kepala.
Misalnya, jika sakit kepala karena tidak minum kopi pada pagi hari, ini menjadi indikasi bahwa seseorang sudah kecanduan minuman mengandung kafein tersebut.
Dari John Hopkins University School of Medicine ditemukan bahwa sebanyak 50 persen orang yang terpapar kafein secara rutin, lebih memiliki risiko untuk terserang sakit kepala.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: