Asal Usul Penduduk Asli Pulau Kalimantan

Asal Usul Penduduk Asli Pulau Kalimantan

Suku Dayak yang dikenal sebagai penduduk asli di Pulau Kalimantan. ILUSTRASI/Foto Tangkapan Layar Instagram @dayak.bercerita--

BACA JUGA: Sudah Tahu belum, Tanaman Ini Dipercaya Bisa Mencegah Ular Masuk ke Rumah Lho

Ada juga tempat lain seperti Kayu Tangi serta Batang Balangan.

Sementara itu ada juga orang suku Dayak lainnya yang memilih terus berjalan dan masuk ke hutan rimba.

Sebagai pengetahuan, terbagi-baginya wilayah permukiman suku Dayak membuatnya terbagi menjadi enam rumpun besar.

Suku Dayak memiliki enam rumpun besar di antaranya Punan, Ot Danum Ngaju, Apokayan, Klemantan, Iban, dan Murut.

BACA JUGA: Waspada! Ini Ciri-Ciri Kolesterol yang Tidak Boleh Diabaikan

Keenam rumpun besar ini pun terbagi di beberapa wilayah seperti Kalimantan Timur, Kalimantan Tengah, dan Kalimantan Utara.

Ada juga yang berada di wilayah Kalimantan Selatan, Kalimantan Barat dan wilayah lainnya.

Demikianlah asal usul penduduk asli suku Kalimantan, atau yang lebih dikenal dengan nama suku Dayak.

Semoga penjelasan tadi dapat menambah wawasan dan ilmu pengetahuan bagi para pembaca. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: