Tradisi Unik Suku Dayak Kalimantan, Ada yang Memanjangkan Telinga Sebagai Tren Kecantikan
Tradisi memanjangkan telinga perempuan suku Dayak Kalimantan Timur. Foto Tangkapan Layar/YouTube Pojok Fakta--
BACA JUGA: Asal Usul Penduduk Asli Pulau Kalimantan
Hal itu menjadi sesuatu yang unik dan juga menarik untuk diketahui.
Perempuan suku Dayak memiliki tradisi unik yaitu memanjangkan telinga.
Bagi perempuan suku Dayak, tradisi memanjangkan telinga dianggap sebagai trend kecantikan yang popular.
Sebagai informasi, tradisi unik ini hanya dilakukan oleh perempuan suku Dayak dari daerah Kalimantan Timur.
BACA JUGA: Mengenal Batu Akik Terbaik Asal Kalimantan, Jenis Ini Buruan Kolektor
Para kaum perempuan suku Dayak Kalimantan Timur, mereka beranggapan bahwa tradisi kecantikan yang satu ini.
Tradisi memanjangkan telinga salah satu suku di Indonesia ini akan membuatnya terlihat semakin cantik.
Jadi semakin panjang telinga yang dimiliki oleh kaum perempuan suku Dayak Kalimantan Timur.
Maka perempuan itu akan terlihat semakin cantik dibandingkan dengan yang tidak bertelinga panjang.
BACA JUGA: Rekomendasi Wisata Kuliner Legendaris Khas Singkawang Kalimantan Barat yang Wajib Dicoba
Dibalik tradisi yang bertujuan sebagai ajang kecantikan bagi perempuan suku Dayak Kalimantan Timur.
Tradisi ini juga dilakukan untuk menunjukkan status kebangsawanan antar sesama orang suku.
Selain itu, tradisi memanjangkan kuping juga dilakukan sebagai upaya dalam melatih kesabaran.
Sebagai pengetahuan, kaum perempuan suku Dayak Kalimantan Timur.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: