9 Masakan Khas Pariaman Sumatera Barat Wajib Dicicipi, Surga Tersembunyi di Pantai Barat Pulau Sumatera

9 Masakan Khas Pariaman Sumatera Barat Wajib Dicicipi, Surga Tersembunyi di Pantai Barat Pulau Sumatera

Katupek Gulai Tunjang di Pasar Kurai Taji Kota Pariaman merupakan salah satu masakan khas Pariaman Sumatera Barat wajib anda cicipi . Sumber Foto Youtube @Herlina Basri--YouTube@Herlina Basri

Nah disini juga tersedia banyak kuliner-kuliner yang tidak kalah lezatnya seperti Katupek Gulai Jange  yang tak kalah lezatnya 

2. Sala Lauak

Sala Lauk merupakan Masakan  khas Pariaman  terbuat dari tepung yang dicampur dengan daging ikan yang rasanya gurih dan krispi 

3. Nasi Seribu Kenyang 

Nasi Putih yang dikepal seukuran tangan lalu dibalut dengan daun pisang atau dikenal nasi seribu kenyang ini menjadi Masakan Khas Pariaman tepatnya di pantai gandoriah 

Dahulunya nasi ini terkenal dengan harganya yang murah meriah kita bisa beli nasi dengan harga seribu dan bisa makan kenyang. 

Nasi Seribu Kenyang ini ditemani dengan berbagai hidangan khas dari daerah Pariaman terutama gulai ikan karangnya yang lamak (enak).

Makan Nasi Seribu Kenyang dengan gulai ikan karang yang rasanya enak dapat ditemui di berbagai pantai yang ada di Pariaman .

Makan dan bertamasya bersama keluarga di tepi pantai makan sambil menikmati angin semilir dan melihat pemandangan Pantai Pariaman yang indah.

4. Nasi sala

Nasi sala ini terbuat dari daging ikan yang digoreng dengan tepung kemudian dimakan dengan nasi dan berbagai jenis lauk.

Nasi dibungkus dengan daun pisang sehingga menjadi wangi dan lalu menambahkan beberapa lauk atau gulai yang lainnya untuk teman makan nasi.

5. Gurame bakar di rumah makan kiambang Raya 

Gurame bakar di rumah makan kiambang Raya ini merupakan salah satu masakan khas Pariaman yang sudah populer kelezatannya.

Bumbunya itu yang juara ya keistimewaan dari ikan gurame bakar , terletak pada rasa sausnya yang manis gurih dan asam.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: