Tim PKM Universitas Bandar Lampung Berikan Pelatihan bambu di Natar

Tim PKM Universitas Bandar Lampung Berikan Pelatihan bambu di Natar

Tim PKM Universitas Bandar Lampung melaksanakan pelatihan peningkatan produksi pada UMKM Berkah Abadi di Desa Muara Putih, Kecamatan Natar--dok Dadang Hartabela

Dirinya berharap pelatihan tersebut bisa bermanfaat bagi pihak UMKM.

Dalam pelatihan tersebut menghadirkan narasumber pengrajin bambu berpengalaman, Surono. 

Surono sudah lebih dari 20 tahun menggeluti bidang kerajinan bambu. Surono kerap diundang sebagai pelatih di kegiatan-kegiatan serupa. 

Salah satu karya yang paling dikenang menurut Surono yaitu membangun sebuah vila yang semuanya berbahan bambu serta membuat sebuah mobil dari bambu.(*) 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: