15 Jenis Bunga Bougenville yang masih Jarang di Indonesia, Ada Pemilik Daun Albino

15 Jenis Bunga Bougenville yang masih Jarang di Indonesia, Ada Pemilik Daun Albino

Ada beberapa jenis bunga Bougenville yang masih tergolong jarang di Indonesia. ILUSTRASI/FOTO PEXELS.COM-MARKUS WINKLER --

BACA JUGA: Lampung Ikut Jawa Barat Jadi Daerah Terpanas di Indonesia Hari Ini, Catat Daftar Lengkapnya

Memiliki bunga dengan gradasi berwarna putih dan pink. 

Selain itu seludang bunga lebar dan bentuknya tidak rata.

Daun unik Bougenville jenis ini berbentuk meruncing, tidak seperti lainnya yang cenderung lebar.

8. Bougenville Buterfly Pink Jinda

BACA JUGA: Asyik Banget Nih! Rekomendasi Tempat Ngopi Hits di Bandar Lampung

Bougenville jenis ini memiliki warna pink dengan seludang bunga mekar. 

Daun pada bunga ini berwarna hijau dan berbentuk runcing.

9. Bougenville Orange Ribbon

Jenis ini memiliki seludang bunga yang unik dan berbeda dengan jenis lainnya.

BACA JUGA: 3 Tempat Ngopi Hits di Bandar Lampung, Dijamin Bikin Betah untuk Skripsian

Seludang bunga memanjang dan berwarna oranye. 

Bentuk daun meruncing dan berwarna hijau.

Keunikannya menjadikan bunga hias ini cocok untuk menambah koleksi Bougenville mania. 

10. Bougenville Blueberry

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: